Ketajaman Giroud Sedang Optimal
Editor Bolanet | 6 April 2015 12:32
Tak banyak pemain Arsenal yang bisa melakukannya. Pemain Arsenal terakhir sebelum ini dengan streak mencetak gol dalam enam penampilan beruntun di Premier League adalah Emmanuel Adebayor pada tahun 2008 silam.
Terakhir kali Giroud absen mencetak gol untuk Arsenal di Premier League adalah ketika The Gunners menang 2-1 atas Leicester pada 11 Februari 2015. Setelah itu, hingga melawan Liverpool, Giroud selalu mengoyak gawang lawan di setiap penampilannya. Ketajamannya sedang berada di titik optimal.
6 Laga terakhir Olivier Giroud di Premier League:
21-02-2015 Palace 1-2 Arsenal (1 gol)
01-03-2015 Arsenal 2-0 Everton (1 gol)
05-03-2015 QPR 1-2 Arsenal (1 gol)
14-03-2015 Arsenal 3-0 West Ham (1 gol)
21-03-2015 Newcastle 1-2 Arsenal (2 gol)
04-04-2015 Arsenal 4-1 Liverpool (1 gol).
Gol Giroud ke gawang Liverpool tercipta berkat assist Alexis Sanchez di penghujung laga. Gol tersebut adalah gol ke-14 Giroud bersama Arsenal di Premier League 2014/15. [initial]
Stat Attack:
- Ozil Pertegas Status Arsenal Sebagai Jagoan Set Piece
- Kontribusi '30 Gol' Alexis Sanchez
- Villa, Mangsa Utama Rooney di Premier League
- 100 Gol Penalti Chelsea
- Hazard Sempurna Dari Titik 12 Pas
- Dua Digit Assist, Di Maria Susul Fabregas
- Kane, Kapten Termuda Premier League 2014/15
- Bantai Granada, CR7 & Madrid Panen Rekor & Statistik Sadis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Ungkap Alasan Tak Bawa Balotelli Hadapi Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 19:42 -
Henderson Optimis Liverpool Bisa Salip MU
Liga Inggris 5 April 2015, 17:58 -
Liverpool Beres, Cazorla Incar Burnley
Liga Inggris 5 April 2015, 17:28 -
Owen Yakin Fans Sterling Kini Semakin Berkurang
Liga Inggris 5 April 2015, 17:23 -
Gebuk Liverpool, Cazorla Puji Kekompakan Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 17:05
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39