Kesalnya Mark Hughes Usai Dibantai Liverpool
Afdholud Dzikry | 28 Desember 2016 10:16
Bola.net - - Pelatih Stoke City, Mark Hughes tak bisa menyembunyikan rasa kesalnya usai timnya kalah 1-4 dari Liverpool. Menurutnya, kesalahan demi kesalahan timnya yang membuat mereka menderita.
Seperti diketahui, Jonathan Walters sempat membuat suporter Stoke bersorak pada menit ke-12 lewat sundulannya memanfaatkan umpan Eric Pieters. Namun buruknya cara bertahan Glen Johnson membuat Adam Lallana menyamakan kedudukan sebelum Roberto Firmino membalikkan skor menjadi 2-1 sebelum babak pertama usai.
Sebuah gol bunuh diri dari Giannelli Imbula dan sebuah serangan dari Daniel Sturridge setelah sebuah backpass buruk dari Ryan Shawcross memastikan tuan rumah The Reds menang dengan skor 4-1.
Kami kecewa dengan hasilnya jelas karena tak seorang pun ingin kalah dengan margin besar. Saya pikir saat anda mengambil permainan secara keseluruhan, maka saya pikir kami tak hanya melulu bertahan, terutama pada periode pertama. Kami unggul 1-0, dan menjadi tim yang lebih baik menurut saya, tapi kemudian kami membuat kesalahan dalam pertahanan, ujarnya.
Untuk turun istirahat dengan tertinggal 1-2 saat kami menampilkan begitu banyak usaha dan menunjukkan pemahaman yang besar dari apa yang ingin kami lakukan adalah sesuatu yang sulit diterima. Kami membuang pekerjaan bagus kami dan memberikan gol lewat kurangnya konsentrasi dan keputusan yang salah, sesuatu yang berlanjut di babak kedua sayangnya, tambahnya.
Dua gol di babak kedua, yang seharusnya bisa dihindari, jelas mengambil permainan jauh dari kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sindir Kesuksesan Chelsea dan Liverpool
Liga Inggris 27 Desember 2016, 23:19 -
Pujian Gerrard Untuk Owen dan Fowler
Liga Inggris 27 Desember 2016, 19:30 -
17 Tahun di Liverpool, Ini Dua Pemain Yang Bikin Gerrard Terkesan
Liga Inggris 27 Desember 2016, 19:01 -
Cuma Lima Menit, Gerrard Langsung Tahu Alonso Pemain Hebat
Liga Inggris 27 Desember 2016, 18:43 -
Liverpool Berikan Lampu Hijau Untuk Transfer Lucas ke Inter
Liga Inggris 27 Desember 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39