Kesal, Mourinho Juga Sindir Wenger
Rero Rivaldi | 2 Februari 2017 07:55
Bola.net - - Jose Mourinho dalam mood yang kurang baik ketika menemui media usai pertandingan semalam.
Manchester United hanya bermain imbang tanpa gol melawan Hull di Old Trafford, dan gagal memangkas jarak dengan rival mereka di empat besar.
Dan Mourinho marah ketika mendapat pertanyaan dari media soal wasit. Sebelumnya, sang manajer sempat menyindir manajer Liverpool, Jurgen Klopp, yang lolos dari hukuman usai memprotes keras wasit keempat ketika timnya menjamu Chelsea kemarin.
Ia juga lantas memberikan sindiran pada Arsene Wenger, dengan mengatakan di Express: Anda hanya harus mengatakan yang sebenarnya. Anda seperti melakukan pelayanan publik. Katakan yang sebenarnya. Jika memang anda ingin mengatakan Manchester United tak bermain bagus di babak pertama, katakan saja.
Jangan tanyakan saya pertanyaan yang tidak bisa saya jawab. Anda tahu saya berbeda. Aturan bagi saya berbeda. Saya berbeda terkait semuanya. Saya menonton tim saya dari hotel. Saya dilarang masuk ke stadion.
Mourinho percaya bahwa manajer Prancis sering lolos dari hukuman FA di masa lalu, sementara ia mendapat sanksi yang lebih berat.
Wenger belum lama ini mendapatkan hukuman empat laga, usai mendorong ofisial keempat ketika Arsenal menang 2-1 atas Burnley bulan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ander Herrera Menyerah Kejar Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2017, 21:56 -
Goncalo Guedes Jelaskan Alasan Tolak Pinangan MU
Liga Eropa Lain 1 Februari 2017, 20:35 -
Raiola: Juventus Menyesal Lepas Paul Pogba?
Liga Italia 1 Februari 2017, 15:05 -
Mourinho: MU Sekarang Wajib Menang atas Hull City
Liga Inggris 1 Februari 2017, 14:00 -
Lingard: Semua Coba Buat Mourinho Terkesan
Liga Inggris 1 Februari 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39