Kepindahan Lichtsteiner Didukung Eks Striker Arsenal
Yaumil Azis | 5 Juni 2018 13:30
Bola.net - - Mantan bek Juventus, Stephan Lichtsteiner, dikabarkan selangkah lagi akan bergabung dengan klub Premier League, Arsenal. Meskipun tak lagi muda, namun kepindahan tersebut mendapatkan dukungan dari eks striker The Gunners, Paul Mariner.
Pemain asal Swiss tersebut akan meninggalkan Bianconeri karena kontraknya yang akan usai pada akhir bulan Juni nanti. Dengan begitu, sang pemain pun bisa pindah ke klub lain dengan status bebas transfer.
Meskipun kini tak muda lagi, yakni berumur 34 tahun, namun peminat sang pemain masih cukup banyak. Lichtsteiner sendiri sebelumnya mengkonfirmasi telah menolak tawaran dari Borussia Dortmund, dan kini sedang dalam tahap negosiasi dengan The Gunners.
Cadangan untuk Bellerin
Ya, luar biasa. Beli dia besok. Salah satu bek sayap terbaik yang pernah terlihat dalam waktu yang lama, ujar Mariner seperti yang dilansir dari Express.
Naik dan turun dengan mudah, memberi bola ke dalam kotak penalti, bertahan dengan baik, bebas transfer, berapa umurnya? 34, 35, sekarang? Dia baru menjalani operasi jantung, saya berasumsi dia masih baik-baik saja, lanjutnya.
Bila dia datang, maka dia akan menjadi cadangan Bellerin. Unai Emery, salah satu pembelian pertamanya. Apakah saya gembira? Tidak. Apakah itu akan berhasil sebagai pemain gratis? kenapa tidak? pungkasnya.
Statistik Lichtsteiner di Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Segera Umumkan Transfer Emre Can
Liga Italia 4 Juni 2018, 22:15 -
Bukan Juve, Morata Ungkap Alasan Berada di Turin
Liga Italia 4 Juni 2018, 21:36 -
Madrid Coret Allegri dari Kandidat Pelatih
Liga Spanyol 4 Juni 2018, 19:09 -
Besok, Transfer Perin ke Juventus Rampung
Liga Italia 4 Juni 2018, 16:17 -
Lichtsteiner belum 100 persen gabung Arsenal
Liga Inggris 4 Juni 2018, 12:15
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40