Kepergian Vidic Disesali Legenda MU
Editor Bolanet | 8 Februari 2014 14:10
McQueen membela Manchester United dari tahun 1978 hingga 1985 dan ia percaya bahwa pemain asal Serbia itu sudah menjadi sosok yang amat menonjol di klub. Kepergiannya tentu akan sangat terasa akibatnya bagi tim.
Selalu mengewakan rasanya jika kemudian ada pemain hebat seperti dirinya memutuskan untuk menyelesaikan karir di sini, tutur McQueen pada situs resmi klub.
Kami memiliki beberapa bek sentral dengan kerja sama yang hebat di lini belakang seperti Gary Pallister dan Steve Bruce, Vidic dan Rio Ferdinand berada di kelas yang sama. Ini memang mengecewakan namun ini adalah bagian dari permainan, pungkasnya [initial]
(mutv/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Pengganti Vidic, United Incar bek Porto
Liga Inggris 7 Februari 2014, 23:45 -
Gary Neville Sayangkan Kepergian Vidic
Liga Inggris 7 Februari 2014, 23:43 -
Gaet Cavani, MU & Chelsea Harus Sediakan 100 Juta Euro!
Liga Eropa Lain 7 Februari 2014, 23:28 -
Moyes: Hengkangnya Vidic Keputusan Bersama
Liga Inggris 7 Februari 2014, 23:09 -
Peluang United Gaet Marchisio Terbuka Lebar
Liga Inggris 7 Februari 2014, 22:54
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39