Keown: MU Memang Layak Dipermalukan Huddersfield
Afdholud Dzikry | 24 Oktober 2017 15:45
Bola.net - - Mantan bek Arsenal, Martin Keown menilai bahwa keputusan Jose Mourinho dalam menentukan line-up dan pendekatan saat melawan Huddersfield memang pantas dipertanyakan, dan itu yang membuat mereka kalah.
Sebagaimana diketahui, Manchester United secara mengejutkan kalah 1-2 saat tandang ke markas Huddersfield Town. Kekalahan dari tim promosi ini menjadi kekalahan pertama mereka musim ini di Premier League, dan kegagalan meraih poin ini membuat mereka tertinggal lima poin dari Manchester City yang ada di puncak klasemen.
Pada pertandingan tersebut, gol dari Aaron Mooy dan Laurent Depoitre mengejutkan Manchester United, dan gol telat dari Marcus Rashford tak cukup untuk menyelamatkan mereka dari rasa malu.
Jose Mourinho, saya tak bisa berpikir mengapa dia meninggalkan Rashford dan Mkhitaryan di bangku cadangan, dia benar-benar menerima apa yang pantas dia terima, ujarnya.
Dia mengambil beberapa kebebasan dari timnya, menempatkan rem dalam tim, sambungnya.
Ini bukan sesuatu yang bisa anda nyalakan dan matikan begitu saja dan mereka tak bisa memberikan respon dengan cukup untuk mengalahkan Huddersfield. Itu sedikit memalukan bagi Manchester United, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 21:52
-
Dihempaskan Huddersfield, Neville Minta MU Bangkit Lawan Spurs
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 21:24 -
Neville Akui Terkejut Dengan Kekalahan MU Atas Huddersfield
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 20:56 -
Rapuhnya Pertahanan Liverpool dan Mental Juara MU dalam Pertanyaan
Open Play 23 Oktober 2017, 18:38 -
Jadwal Comeback Pogba Diperkirakan Molor
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 15:55
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39