Keown: Chamberlain Bisa Jadi 'Artis' di Arsenal
Rero Rivaldi | 30 Januari 2017 15:00
Bola.net - - Alex Oxlade-Chamberlain memiliki potensi yang luar biasa untuk menjadi pemain kreatif di , jika dia mendapat kesempatan bermain reguler sebagai gelandang tengah, menurut Martin Keown.
Sang winger digeser ke tengah ketika timnya menang atas Southampton di Piala FA pekan lalu, di mana Aaron Ramsey dan Francis Coquelin tak masuk dalam skuat yang dibawa Arsene Wenger.
Pemain berusia 23 tahun lantas membayar kepercayaan sang manajer dengan menunjukkan penampilan impresif, meski ia sebenarnya amat jarang bermain di posisi anyarnya tersebut.
Arsene Wenger ingin melihat seorang artis. Arsenal membutuhkan seseorang yang mampu melepas umpan dan membawa variasi dalam permainan, tutur Keown di BT Sport.
Dia bermain di sana ketika masih berusia muda dan Wenger dipaksa untuk memainkannya di sana, namun saya kira itu posisi naturalnya. Dia juga memiliki kecepatan. Dia selalu mencari bola. Semua umpannya amat bagus.
Dia mampu membuat Arsenal seimbang. Dia membutuhkan kesempatan untuk membuatnya menjadi artis dan juga kreatif.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea, MU, dan Arsenal Gagal Dapatkan Kessie
Liga Inggris 29 Januari 2017, 20:48 -
Allegri Sudah Nego Kontrak Dengan Arsenal
Liga Inggris 29 Januari 2017, 17:54 -
Ramaikan Perburuan Griezmann, Arsenal Siapkan Gaji Fantantis
Liga Spanyol 29 Januari 2017, 15:52 -
Wenger Puas Usai Pecundangi Tim Cadangan Soton
Liga Inggris 29 Januari 2017, 12:58 -
Perasaan Walcott Usai Hattrick ke Gawang Mantan
Liga Inggris 29 Januari 2017, 12:36
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39