Keown Anggap Wenger Belum Waktunya Tinggalkan Arsenal
Rero Rivaldi | 24 Mei 2017 08:30
Bola.net - - Mantan pemain , Martin Keown, menilai bahwa tim lamanya akan membuat kesalahan jika mereka melepas Arsene Wenger di akhir musim ini.
Manajer Prancis kontraknya akan habis di musim panas. Namun hingga kini pria berusia 67 tahun masih belum juga mengumumkan keputusannya soal kontrak anyar.
Wenger sendiri sudah sering mendapat tuntutan mundur dari suporter musim ini. Hal tersebut terjadi menyusul kegagalan tim di Liga Inggris dan Liga Champions.
Keown percaya bahwa bos lamanya tidak tahu betapa besar akibat yang ditimbulkan dengan sikap diamnya tersebut, namun ia memintanya untuk terus bertahan di Emirates.
Ketika saya bermain untuknya, dia membuat semua terasa hangat, nyaman, karena dia memberi anda rasa aman, tutur Keown di FFT.
Itulah cinta dari seorang manajer. Jadi, ketika dia bilang dia tidak ingin menjadi bagian dari itu atau dia belum mengambil keputusan, dia tidak mendapat banyak dukungan dan saya kira dia tidak memperkirakan itu akan terjadi.
Dia harusnya ikut membantu klub mencari pengganti dirinya, namun bertahan untuk sementara waktu. Jika dia pergi sekarang, maka mungkin kita harus menunggu hingga Juni sebelum ada manajer anyar. Saya tidak tahu apakah waktunya cukup, karena manajer baru pasti menginginkan pemain baru.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FA Tambah Hukuman Pada Koscielny
Liga Inggris 23 Mei 2017, 22:40 -
City Bersedia Bayar 50 Juta Demi Sanchez
Liga Inggris 23 Mei 2017, 17:48 -
Legenda Arsenal: Semoga Chelsea Berada di Hari Buruk
Liga Inggris 23 Mei 2017, 17:04 -
Henry: Kegagalan Arsenal Bukan Salah Wenger
Liga Inggris 23 Mei 2017, 15:00 -
Hadapi Chelsea di Final, Bellerin Percaya Formasi Wenger
Liga Inggris 23 Mei 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39