Kembali ke Stamford Bridge, Bertrand Ingin Tekuk Sang Mantan
Editor Bolanet | 15 Maret 2015 04:35
Bertrand mengaku senang bisa kembali ke tempat di mana ia mengenal cukup banyak wajah familiar. Namun ia menegaskan bahwa ia akan tampil profesional dan berusaha mengantar The Saints meraih hasil positif di London.
Tentu menyenangkan bisa kembali dan kembali bertemu banyak orang yang saya kenal, namun saya harus menuntaskan tugas saya seperti biasanya. Saya ingin tampil bagus di Stamford Bridge, tegas Bertrand seperti dilansir situs resmi klub.
Tentu kembali ke sana sedikit banyak akan mempengaruhi saya. Namun begitu peluit ditiup, saya akan melakukan yang terbaik untuk kepentingan tim. Kami akan bermain seperti biasa untuk menguasai pertandingan dan meraih hasil positif.
Baca Juga
- Cahill Merasa Chelsea Kurang Serius Hadapi PSG
- Mourinho Anggap Kartu Merah Zlatan Untungkan PSG
- Ibrahimovic: Seluruh Pemain Chelsea Coba Pengaruhi Wasit
- Video: Jungkirkan Marquinhos, Costa Lolos Dari Kartu Merah
- Marquinhos Bangga Depak Chelsea Hanya Dengan 10 Pemain
- Video: Sikutan David Luiz ke Wajah Costa Luput Dari Pengamatan Wasit
- Mourino Sebut Bayern dan PSG Kurang Tantangan
- Mourinho Sempat Khawatir Matic Jadi Pembelian Gagal
- Fabregas Akui Dirinya Tak Lagi Ofensif Seperti Dulu
- Chelsea Ingin Tarik Savic Kembali ke Premier League
- De Bruyne Kesal Pada Chelsea Karena Dibeli Terlalu Murah
- Al-Khelaifi: Stamford Bridge Terasa Bagai Kandang PSG
(sfc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Ingin Bajak Ivanovic dari Chelsea
Liga Inggris 14 Maret 2015, 18:00 -
Pellegrini: Mourinho Ingin Menang Dengan Cara Yang Salah
Liga Inggris 14 Maret 2015, 07:38 -
Mourinho: Meski Tersingkir, Chelsea Tidak Pernah Kalah
Liga Champions 14 Maret 2015, 07:26 -
Pellegrini Sindir Ulah Chelsea
Liga Inggris 14 Maret 2015, 06:47
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39