Kembali Berlatih di Leicester, Ini Klarifikasi Mahrez
Ari Prayoga | 10 Februari 2018 01:21
Bola.net - - Pemain sayap andalan Leicester City, Riyad Mahrez akhirnya kembali berlatih setelah sempat melakukan aksi mogok sejak akhir Januari kemarin akibat gagal pindah ke Manchester City.
Mahrez sempat dikabarkan mengalami depresi berat dan tak mau lagi bermain untuk Leicester. Namun pemain internasional Aljazair itu kini dengan tegas membantah rumor tersebut dan meyakinkan komitmennya untuk The Foxes.
Leicester selalu mengetahui keberadaan saya dan mengetahui apa yang saya pikirkan baik secara langsung maupun lewat penasihat saya, ujar Mahrez seperti dikutip Sky Sports.
Tujuan saya selalu sama dan saya selalu memberikan 100 persen penuh ketika saya bermain untuk klub, fans, dan rekan setim saya, tambahnya.
Tujuan itu hari ini dan di masa depan tetap sama dan, ketika saya diminta untuk menjadi bagian tim Leicester, saya pastikan saya akan terus memberikan segalanya, tegasnya.
Mahrez kabarnya sudah masuk skuat Leicester untuk laga kontra Manchester City akhir pekan ini. Namun manajer Claude Puel sepertinya masih belum akan memainkan sayap 26 tahun itu di laga ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama MU, Sanchez Ingin Menangi Banyak Trofi
Liga Inggris 9 Februari 2018, 22:52 -
Ramai Disebut Akan Dipecat, Conte Tegaskan Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 9 Februari 2018, 22:23 -
Kapan Morata Kembali Beraksi? Ini Penjelasan Conte
Liga Inggris 9 Februari 2018, 21:47 -
Conte Berharap FA Perhatikan Jatah Istirahat Pemain
Liga Inggris 9 Februari 2018, 21:15 -
Pulisic Disarankan Tolak MU dan Gabung Liverpool Atau Madrid
Liga Inggris 9 Februari 2018, 20:24
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39