Kematian Sang Ibu Pengaruhi Performa Willian
Rero Rivaldi | 10 Februari 2017 12:10
Bola.net - - mengatakan bahwa performanya di atas lapangan musim ini amat dipengaruhi oleh kabar kematian sang ibunda beberapa bulan silam.
Willian sendiri sejatinya terus tampil solid di Stamford Bridge, meski ia harus bersaing dengan Pedro Rodriguez untuk merebut tempat inti di bawah asuhan Antonio Conte sejak Oktober, ketika ia mendapatkan kesempatan pulang ke Brasil setelah sang ibunda menghembuskan nafas terakhir.
Dan Willian mengatakan hal tersebut mau tidak mau mempengaruhi performanya di musim ini.
Saya punya masalah, semua orang tahu betapa sulitnya dan kesehatan ibu saya benar-benar mempengaruhi saya secara mental dan fisik. Dia ada di rumah sakit selama dua bulan dan kemudian meninggal, itu momen yang sulit, tutur Willian menurut Globo Esporte.
Saya coba tidak membawa isu ini ke atas lapangan namun sulit. Itu mempengaruhi saya. Saya kehilangan berat badan. Tentu saya merindukan ibu saya. Saya selalu merindukannya, namun sekarang mental saya lebih baik. Berkat dukungan semua teman dan kerabat, saya bisa mengembalikan berat badan dan mental saya menjadi lebih baik.
Namun demikian, saya kini sudah jauh lebih baik. Saya ingin mempertahankan performa ini hingga akhir musim dan terus berkembang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adik Hazard Siap Bersaing Lagi dengan Kakaknya di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:59 -
Didier Drogba Jadi Contoh Sempurna Bagi Diego Costa
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:49 -
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10 -
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38 -
Liverpool Diklaim Masih Tak Punya Sosok Pemimpin Yang Mumpuni
Liga Inggris 9 Februari 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39