Kelihaian Rodgers Buat Gerrard Terpukau
Editor Bolanet | 6 September 2014 07:57
- Steven Gerrard mengaku ia amat terpukau dengan kelihaian Brendan Rodgers, semenjak pria asal Irlandia Utara itu datang ke . Sang kapten juga menyebut bosnya itu sebagai salah satu manajer terbaik yang pernah bekerja bersama dirinya.
Datang ke Anfield di musim panas 2013, Rodgers terus berusaha membangun tim hingga ia akhirnya berhasil membawa klub finish sebagai runner-up Premier League musim lalu dan mengamankan jatah bermain di Liga Champions.
Secara taktik, ia amat cerdas. Ia bereaksi terhadap semua situasi, mengubah beberapa hal untuk mendapat hasil lebih baik, ia mampu melihat masalah yang terjadi, dan melakukan penyesuaian dengan cepat, tutur Gerrard menurut laporan ABC.
Dalam dua tahun kerja sama saya dengannya, ia ada di antar manajer terbaik seperti Rafa Benitez, Capello, dan Hodgson. Saya amat terpukau dengan sikap tegas yang ia tunjukkan di ruang ganti, betapa cepat ia melihat sebuah masalah, pungkasnya.
Liverpool sementara ini meraih dua kemenangan dari tiga laga perdana yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini. [initial
] (abc/rer)
Datang ke Anfield di musim panas 2013, Rodgers terus berusaha membangun tim hingga ia akhirnya berhasil membawa klub finish sebagai runner-up Premier League musim lalu dan mengamankan jatah bermain di Liga Champions.
Secara taktik, ia amat cerdas. Ia bereaksi terhadap semua situasi, mengubah beberapa hal untuk mendapat hasil lebih baik, ia mampu melihat masalah yang terjadi, dan melakukan penyesuaian dengan cepat, tutur Gerrard menurut laporan ABC.
Dalam dua tahun kerja sama saya dengannya, ia ada di antar manajer terbaik seperti Rafa Benitez, Capello, dan Hodgson. Saya amat terpukau dengan sikap tegas yang ia tunjukkan di ruang ganti, betapa cepat ia melihat sebuah masalah, pungkasnya.
Liverpool sementara ini meraih dua kemenangan dari tiga laga perdana yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini. [initial
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill: Sterling Bisa Jadi Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 5 September 2014, 21:57 -
Montolivo Minta Balotelli Bersikap Dewasa
Liga Italia 5 September 2014, 21:36 -
Balotelli Dituduh Tendang Kepala Lawan
Liga Inggris 5 September 2014, 21:23 -
Tandang ke Swiss, Inggris Bisa Jadi Tanpa Sturridge
Piala Eropa 5 September 2014, 20:59 -
Zola: Balotelli Pemain Sempurna Untuk Gantikan Suarez
Liga Inggris 5 September 2014, 20:31
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39