Keita Balde Punya Mimpi Main di MU
Editor Bolanet | 16 Maret 2016 23:54
Pemain 21 tahun yang berposisi sayap di sisi kiri ini mulai menyita perhatian sejak menjalani debutnya pada 2013. Musim ini ia mengumpulkan empat gol dan lima assist dari 24 penampilan di Serie A bersama Lazio.
Balde masih punya kontrak hingga 2018. Namun pada suatu hari nanti, ia berharap bisa memenuhi ambisinya untuk bermain bersama klub besar seperti MU atau klub La Liga Real Madrid dan Barcelona.
Saya punya kontrak hingga 2018 dan saya bertahan di sini, kata Balde pada TFM.
Ambisi saya adalah bermain bersama salah satu tim terbaik di dunia seperti Barcelona, Real Madrid, Manchester United. Karena itu adalah impian semua pemain muda, paparnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling: Jungkalkan Liverpool Bukan Misi Mustahil
Liga Inggris 15 Maret 2016, 22:19 -
Ryan Giggs Dapat Dukungan Untuk Tangani MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 21:25 -
Pemain MU Berang Payet Tak Dihukum Meski Lakukan Diving
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:28 -
Marquinhos Buka Peluang Gabung MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 18:32 -
Giggs: Inggris Bagus, Tapi....
Piala Eropa 15 Maret 2016, 16:11
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39