Kehadiran Van Persie Tak Dikehendaki Wenger
Editor Bolanet | 12 Maret 2014 12:43
Van Persie belakangan ini dikabarkan mulai tak kerasan di Manchester United dan berencana untuk pergi di musim panas mendatang. Arsenal disebut jadi salah satu tujuan utamanya. Namun klaim yang belum lama ini beredar bisa jadi memupuskan harapan RVP untuk kembali ke rumah lamanya.
Wenger disebut lebih mengutamakan Julian Draxler di daftar transfer musim panas mendatang. Pemain Schalke itu sempat hampir bergabung dengan Olivier Giroud dkk di Januari lalu, namun batal akibat tak tercapai kesepakatan harga.
Lantas ke mana Van Persie kini harus berlabuh? dikabarkan siap menampungnya. Namun meningingat kondisi ekonomi klub-klub di Italia, nampaknya ia harus siap gajinya dipotong andai memang memilih pergi ke Turin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sakho dan Lucas Siap Diturunkan Lawan United
Liga Inggris 11 Maret 2014, 22:49 -
Isyaratkan Bertahan, Chiellini Bikin United Gigit Jari
Liga Italia 11 Maret 2014, 19:49 -
'Coret Man United Dari Perburuan Gelar'
Liga Inggris 11 Maret 2014, 19:06 -
Acuhkan United, Hummels Idamkan Barca
Liga Spanyol 11 Maret 2014, 18:27 -
Premier League Team of The Week (Pekan ke-29)
Editorial 11 Maret 2014, 18:09
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39