Kedatangan Sarri Bikin Fabregas Bersemangat
Editor Bolanet | 20 Juli 2018 17:56
Sarri baru saja resmi menggantikan Antonio Conte. Hadirnya manajer asal Italia ini pun mengisyaratkan akan adanya perubahan taktik di skuat The Blues.
Di era Conte, Chelsea kental dengan skema penggunaan tiga bek di belakang. Umummnya mereka menggunakan formasi 3-4-3.
Akan tetapi Sarri sedikit berbeda. Ia kerap menggunakan formasi empat bek di belakang, yakni 4-3-3. (sm/dim)
Cocok
Dengan formasi asal Sarri ini, Fabregas akan lebih leluasa bergerak membantu lini serang. Ia pun bisa kembali mengerahkan kemampuannya yakni mencetak assist.
Hadirnya Sarri ini jelas membuat Fabregas senang dan bersemangat. Ia yakin akan mendapat banyak keuntungan dari manajer barunya itu.
Cara sepakbolanya, saya percaya. Saya sangat menyukainya, saya tumbuh dalam sistem ini, dalam kualitas sepakbola ini, yang ingin ia bawa ke klub, tuturnya seperti dilansir Sportsmole.
Saya pikir tipe pemain seperti saya, kami dapat mengambil banyak keuntungan. Kami hanya harus berlatih sangat keras, bersatu, menjadi sebuah tim, tegas Fabregas.
Janji Sarri
Selama membesut Napoli, Sarri berhasil mengubah tim tersebut menjadi tim yang bermain ofensif. Tak cuma itu, Partenopei juga bermain dengan atraktif.
Sarri pun berjanji untuk membuat Chelsea juga menjadi tim bertipikal menyerang.
Saya rasa Chelsea adalah tim yang bagus. Tapi, masalahnya adalah ada lima atau enam tim yang sangat bagus di Inggris. Saya pikir, dengan satu atau dua penyesuaian, kami bisa bisa bermain dengan ide sepakbola saya.
Berita Video
Berita video prestasi 12 pelatih Chelsea pada era Roman Abramovich Part 2.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorginho: Tak Ada Yang Seperti Saya di Inggris
Liga Inggris 19 Juli 2018, 23:37 -
Jorginho Bersemangat Hadapi Tantangan Besar di Chelsea
Liga Inggris 19 Juli 2018, 22:50 -
Sarri Bakal Lanjutkan Pekerjaan Conte
Liga Inggris 19 Juli 2018, 21:35 -
Chelsea Bawa 25 Pemain untuk Tur Pramusim di Australia
Liga Inggris 19 Juli 2018, 20:06 -
Perburuan Kiper Chelsea Sampai ke Paris
Liga Inggris 19 Juli 2018, 19:59
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39