Keane: Beri Moyes Kesempatan
Editor Bolanet | 28 Maret 2014 10:07
Tuntutan pada manajemen setan merah untuk melengserkan Moyes dari jabatannya makin mengemuka belakangan ini. Terlebih Manchester United baru saja kalah 0-3 dari Manchester City (27/03). Namun menurut Keane, pria Skotlandia itu masih patut mendapatkan kesempatan lebih lama.
Saya pikir United akan baik-baik saja dan David Moyes akan mendapat banyak waktu. Ia pantas untuk mendapatkannya, tutur Keane menurut laporan The Mirror.
Kadangkala manajer memang harus pergi, namun David Moyes,anda perlu memberikannya sejumlah pemain di musim panas nanti dan memberinya kesempatan. Saya harap ia akan mendapatkan sedikit waktu, karena siapapun tahu bahwa menggantikan Sir Alex merupakan pekerjaan yang berat, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Bicara Tentang Rumor Pindah ke Manchester United
Liga Spanyol 27 Maret 2014, 22:22 -
Cantona Ingin Melihat Totti Beraksi di Piala Dunia
Piala Dunia 27 Maret 2014, 22:03 -
Cantona Terkesan Dengan Prestasi Roma
Liga Italia 27 Maret 2014, 21:31 -
Januzaj Akan Bela Turki Atau Kosovo
Liga Inggris 27 Maret 2014, 20:01 -
United Serius Inginkan Martinez
Liga Champions 27 Maret 2014, 19:41
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39