'Karir Bony Bisa Terhambat di Man City'
Editor Bolanet | 15 Januari 2015 19:18
The Citizens baru saja mengumumkan telah mendapatkan mantan pemain Swansea City itu dengan kontrak berdurasi empat setengah tahun. Bony akan mengenakan nomor punggung 14 di klub barunya tersebut. Nantinya ia bakal bersaing dengan striker top milik City lainnya seperti Sergio Aguero, Stevan Jovetic dan Edin Dzeko.
Jika boleh jujur saya kecewa karena dia tidak akan mendapatkan waktu bermain yang memang pantas dia dapatkan.Kualitas yang dia tampilkan selama dua musim terakhir di Premier League layak mendapatkan tempat reguler, kata mantan striker Wimbledon itu kepada Standard Sport.
Wilfried Bony mungkin akan menghabiskan waktunya lebih banyak di bangku cadangan. Karirnya bisa terhambat dan itu bisa menjadi kekecewaan yang besar, tidak hanya untuk dia tapi untuk Premier League dan juga sepak bola Afrika jika melihat satu pemain terkemukanya tidak menjadi bagian penting dari sebuah klub.
Bony sendiri saat ini sedang bersama timnas Pantai Gading untuk persiapan menghadapi turnamen Piala Afrika.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Messi Dan CR7 di Skuat Terbaik Sepanjang Masa Versi Bacary Sagna
Editorial 14 Januari 2015, 23:11 -
Liga Inggris 14 Januari 2015, 22:36
-
Mancini: Balotelli Semakin Lemah
Liga Inggris 14 Januari 2015, 22:34 -
Mancini Sebut Balotelli Bocah Yang Penurut
Liga Italia 14 Januari 2015, 22:04 -
Bony Pilih City Karena Liga Champions
Liga Inggris 14 Januari 2015, 21:01
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39