Karim Benzema Jalin Kontrak Empat Tahun dengan Arsenal?
Editor Bolanet | 5 Agustus 2015 19:08
Benzema merupakan pemain yang sudah lama dilirik oleh Arsene Wenger. Sejak musim panas lalu, rencana transfer ini belum sampai terwujud. Terlepas dari pernyataan Rafael Benitez yang ingin mempertahankan pemainnya satu ini, Arsenal dikatakan siap membayar harga tinggi untuk pemain 27 tahun asal Prancis itu.
Berdasarkan rumor sebelumnya, Arsenal siap mengeluarkan dana sebesar 45 juta poundsterling untuk memboyong Benzema dari Santiago Bernabeu. Dan menurut jurnalis FourFourTwo dan La Gazzetta dello Sport, Emanuele Giulianelli, Benzema akan menerima gaji 9 juta euro per musim selama empat tahun di Arsenal.
Pemain yang telah bergabung sejak 2009 ini sekarang sedang mengalami cedera otot pada paha saat latihan sebelum berangkat ke Jerman untuk menjalani Audi Cup. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Ramos Gunakan United Untuk Dapat Kontrak Baru'
Liga Spanyol 4 Agustus 2015, 23:13 -
Arsenal Juga Tertarik Pada Winger Madrid Ini
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 23:12 -
Real Madrid Konfirmasi Cedera Karim Benzema
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 22:59 -
Mel: Ketimbang Real Madrid, Ceballos Lebih Khawatirkan Ujian SIM
Liga Spanyol 4 Agustus 2015, 21:12 -
Adidas Sokong Transfer Bale ke MU
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 17:33
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39