Kanu: Saat Dibutuhkan, Arsenal Malah Mengecewakan
Editor Bolanet | 5 September 2016 00:01
Di bawah asuhan Arsene Wenger, The Gunners merekrut banyak pemain potensial. Cukup banyak di antaranya yang sukses dipolesnya jadi pemain bintang.
Namun sayangnya Wenger terus gagal membawa timnya menjadi juara, khususnya di pentas Premier League. Mereka cuma nyaris dan nyaris saja sejauh ini, contohnya seperti musim lalu.
Kanu lantas mengatakan bahwa Arsenal memang kerap mengecewakan kala dijagokan. Namun ia yakin sekarang mereka tak lagi seperti itu.
Tahukah Anda, masalahnya dengan Arsenal adalah, ketika Anda membutuhkan mereka, mereka justru membuat Anda kecewa, ujar pria asal Nigeria ini seperti dilansir Soccerway.
Saya yakin mereka sudah belajar dari hal itu. Tak masalah sebagus apa Anda bermain sepakbola, Anda harus mendapatkan poin ketika dibutuhkan, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Mesut Ozil Sudah Ramal Gabung Madrid dan Arsenal Sejak Muda
- Pires Bela Filosofi Andalan Wenger
- Menurut Vardy, Mudah Baginya Untuk Tolak Pinangan Arsenal
- Karisma Wenger Bikin Xhaka Terpesona
- Jens Lehmann Kaget Arsenal Beli Mahal Mustafi
- Ozil Siap Bicarakan Kontrak Baru dengan Arsenal
- Giroud Coba Ajak Sissoko Gabung dengan Arsenal
- Afobe: Wilshere Akan Bungkam Semua Pengkritik
- Afobe: Saya Akan Bantu Wilshere Kembali Ke Bentuk Terbaiknya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesut Ozil Sudah Ramal Gabung Madrid dan Arsenal Sejak Muda
Liga Inggris 4 September 2016, 23:32 -
Pires Bela Filosofi Andalan Wenger
Liga Inggris 4 September 2016, 23:28 -
Menurut Vardy, Mudah Baginya Untuk Tolak Pinangan Arsenal
Liga Inggris 4 September 2016, 19:10 -
Karisma Wenger Bikin Xhaka Terpesona
Liga Inggris 4 September 2016, 18:05 -
Jens Lehmann Kaget Arsenal Beli Mahal Mustafi
Liga Inggris 4 September 2016, 15:41
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40