Kante Sudah, Chelsea Kini Ingin Boyong Marco Parolo
Editor Bolanet | 19 Juli 2016 19:00
Antonio Conte selaku pelatih Chelsea sudah memasukkan nama gelandang yang menjadi idamannya untuk segera dieksekusi juru transfer The Blues.
Dikutip dari Sportitalia, gelandang yang menjadi incaran Conte adalah Marco Parolo dari klub . Pemain ini sudah tidak asing bagi Conte. Mereka sudah menjalin kerja sama di timnas Italia.
Lazio sendiri dikabarkan tidak akan keberatan melepas sang pemain jika memang tawaran yang diajukan cocok.
Jika berhasil mendapatkan jasa Parolo, maka satu pemain yang berposisi gelandang dalam skuat Chelsea harus siap-siap untuk dilego. Santer disebutkan bahwa yang akan menjadi korban adalah Nemanja Matic.
Pemain asal Serbia ini akan dijual ke klub lain. Dalam beberapa pekan ini, Matic disebutkan sedang menjajaki kemungkinan untuk bergabung dengan Juventus. Harga Matic saat ini berkisar 25 juta euro, dan ini menjadi kendala untuk Juventus. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moses Siap Bertarung di Chelsea Era Antonio Conte
Liga Inggris 18 Juli 2016, 23:03 -
Tawar 25 Juta, Chelsea Terdepan Dapatkan Barbosa
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:43 -
Arsenal Tak Jelas, Kante Pun Pilih Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:01 -
Emenalo: Conte Butuh Waktu untuk Mengubah Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 18:24 -
Beda Budaya, Chelsea dan Conte Harus Kenalan Dulu
Liga Inggris 18 Juli 2016, 16:30
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40