Kans MU Dapatkan Bale dan Ronaldo Nol Persen
Editor Bolanet | 2 April 2015 11:37
Sebelumnya, kubu Old Trafford dikabarkan ingin mendatangkan dua pemain atau salah satunya ke Inggris di bursa transfer musim panas mendatang.
Bale sendiri dikabarkan sudah tidak betah di Spanyol, lantaran belakangan mendapat kritik hebat atas performa yang ia tunjukkan di tahun 2015 ini. Sementara Ronaldo pernah mengungkap bahwa ia masih mencintai United, klub yang ia bela sebelum pindah ke Madrid di tahun 2009.
Seperti yang saya katakan. Tidak ada kemungkinan bagi Gareth Bale atau Cristiano Ronaldo untuk pergi meninggalkan Real Madrid di musim panas ini, tulis Balague di Twitter.
Madrid kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara La Liga, tertinggal empat poin dari . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pergi ke Madrid, Danilo Jadi Salah Satu Termahal Portugal
Liga Spanyol 1 April 2015, 15:44 -
'Madrid Harusnya Mainkan Bale Seperti Ozil'
Liga Spanyol 1 April 2015, 14:51 -
Legenda Juve Yakin Real Madrid Akan Kembali Garang
Liga Champions 1 April 2015, 14:41 -
Ditekel Keras, Fabregas Marah dan Semprot Isco
Open Play 1 April 2015, 14:31 -
City Siap 55 Juta Euro Demi Modric
Liga Inggris 1 April 2015, 13:48
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39