Kalahkan Spurs, Bukti Skuat Arsenal Masih Berkualitas
Afdholud Dzikry | 18 November 2017 21:31
Bola.net - - Mantan bek Arsenal, Mattheu Upson mengatakan bahwa kemenangan yang diraih The Gunners saat melawan Tottenham Hotspur adalah bukti bahwa mereka masih memiliki kualitas.
Banyak yang meragukan bahwa Arsenal mampu meraih tiga poin saat bertemu Spurs di derby London Utara. Performa naik turun yang ditunjukkan Arsenal awal musim ini membuat banyak yang mengunggulkan Spurs yang lebih konsisten.
Namun dalam pertemuan di Emirates Stadium, The Gunners mampu tampil bagus dan menurut Upson membuktikan kekuatan tim asuhan Arsene Wenger. Dua gol kemenangan Arsenal sendiri dicetak oleh Shkodran Mustafi dan Alexis Sanchez di babak pertama.
Arsenal sekarang terlihat benar-benar dominan. Mereka memukul lewat serangan balik dengan kualitas yang lebih baik, terlihat layak dengan tiga poin hari ini, ujarnya.
Ini hanya menunjukkan pada anda potensi yang masih Arsenal miliki, mereka masih memiliki skuat yang luar biasa dan pertandingan ini menandakan hal itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Diminta Jadikan Lacazette Sebagai Starter Lawan Spurs
Liga Inggris 17 November 2017, 23:27 -
Wenger Diklaim Bisa Angkat Kaki dari Arsenal Jika Kalah dari Spurs
Liga Inggris 17 November 2017, 22:55 -
Eks Arsenal Sebut Tottenham Takkan Diakui Sebelum Raih Trofi
Liga Inggris 17 November 2017, 16:00 -
Cech: Derby London Utara Wajib Dimenangkan Arsenal
Liga Inggris 17 November 2017, 15:30 -
Pochettino: Wenger Seorang Inovator, Seperti Ferguson
Liga Inggris 17 November 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39