Kalahkan Conte, Mourinho Terbaik Agustus
Editor Bolanet | 7 September 2016 11:02
Menurut laporan yang diturunkan oleh AS, manajer Manchester United itu mendapat suara sebanyak 40 persen, unggul dari manajer , Antonio Conte, yang mendapat 33 persen suara. Sementara bos anyar Manchester City, Josep Guardiola, meraih 13 persen suara.
Manajer Portugal mampu membuat United meraih sembilan angka penuh dari tiga pertandingan, dengan kemenangan atas Bournemouth, Southampton dan Hull City. Klub Setan Merah kini tengah menguasai klasemen bersama dengan Chelsea dan Manchester City.
Akhir pekan nanti, Mourinho dan Guardiola akan saling bersaing, dalam derby Manchester yang bakal dimainkan di Old Trafford. [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piazon Kritik Kebijakan Chelsea Pinjamkan Pemain Muda
Liga Inggris 6 September 2016, 23:59 -
David Luiz Kembali ke PSG untuk Pamitan
Liga Inggris 6 September 2016, 21:50 -
Petit: Saya Masih Benci dengan Chelsea
Liga Inggris 6 September 2016, 21:30 -
Kenang Masa Lalu, Terry Ucapkan Terima Kasih pada Ferguson
Liga Inggris 6 September 2016, 19:20 -
Chelsea Ternyata Sempat Ingin Datangkan Sule
Liga Inggris 6 September 2016, 15:53
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39