Kalah Stat Kontra MU, Mourinho Cuek
Editor Bolanet | 19 April 2015 09:51
Dalam pertandingan melawan Manchester United, kalah dalam hal penguasaan bola. United menguasai 70,3 persen bola sementara Chelsea hanya 29,7 persen.
Mourinho merasa kemenangan yang diraih Chelsea merupakan kemenangan strategis. Artinya, Chelsea bisa meraih hasil positif berkat strategi yang tepat meski secara statistik masih kalah dari lawan,
Manchester United boleh saja mendapat 99 persen penguasaan bola. Itu bukan masalah bagi saya. Ketika anda memutuskan untuk bermain dengan menggunakan strategi, anda tak perlu peduli terhadap statistik. Yang harus anda pikirkan adalah berapa poin yang didapat, terang Mourinho seperti dilansir The Daily Mail.
Chelsea sendiri kini sudah berada di ambang juara Premier League. Dengan enam pertandingan tersisa, Chelsea sudah unggul sepuluh poin dari rival terdekat; Arsenal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Sanjung Karakter Chelsea
Liga Inggris 18 April 2015, 21:30 -
Varane Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 18 April 2015, 19:47 -
Mourinho Mulai Lirik Griezmann
Liga Spanyol 18 April 2015, 19:25 -
Van der Sar Anggap De Gea dan Courtois Mirip
Liga Inggris 18 April 2015, 18:54 -
Van Gaal: Mourinho dan Saya Sama-sama Suka Trofi
Liga Inggris 18 April 2015, 18:43
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39