Kakuta Kecam Chelsea yang Sia-siakan Lukaku
Rero Rivaldi | 12 Oktober 2017 15:10
Bola.net - - Gael Kakuta tahu ia takkan punya kans bermain di tim utama secara reguler, usai melihat Romelu Lukaku dilepas.
Lukaku sebenarnya menunjukkan potensi besar sebagai penyerang handal semasa bermain di The Blues. Namun ia dipinjamkan ke West Brom dan Everton, sebelum akhirnya dilepas permanen ke Goodison Park karena dianggap belum siap.
Striker Belgia itu terus berkembang bersama The Toffees, sebelum akhirnya hengkang ke Manchester United, meski kabarnya Chelsea sempat ingin memulangkannya.
Sementara itu, Kakuta kini bermain bersama tim Prancis, Amiens.
Kesan saya dipandang sebagai komoditas ketika dipinjamkan? Hal terburuk adalah mereka tak menghitung performa anda, keterlibatan anda di sesi latihan, tuturnya di France Football.
Anda bisa lakukan apa yang anda mau, ada hal di atas anda yang tidak ada hubungannya dengan anda. Saya bahkan bisa lebih mengerti ketika pemain hebat seperti Romelu Lukaku diperlakukan sama di Chelsea.
Dia hebat ketika dipinjamkan ke West Brom. Chelsea baru saja menjalani musim medioker di mana tak ada striker yang menonjol. Namun tetap saja, dia dianggap tak siap. Saya pun langsung mengerti, saya harus mengemasi barang-barang saya dan pergi!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tolak Chelsea, Danny Rose Hanya Ingin ke MU
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 15:40 -
Kante Tak Berhasil, PSG Akan Coba Bajak Casemiro
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2017, 15:20 -
Chelsea Santai Meski PSG Mulai Incar Kante
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:55 -
Legenda Belanda Sebut Bek Ini Terlalu Cepat ke Chelsea
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:40 -
'Morata Buat Chelsea Move On Dari Diego Costa'
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:23
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39