Jumat, Balotelli Tes Medis di Liverpool
Editor Bolanet | 22 Agustus 2014 03:11
Penyerang 24 tahun tersebut sudah dipastikan hengkang dari AC Milan. Liverpool pun disebut sudah bersedia menampung jasa Balotelli dengan transfer 20 juta Euro.
Kabarnya, Balotelli sudah ditawari gaji sebesar 90 ribu Pounds per pekan oleh The Reds. Walau demikian, hingga saat ini belum ada hitam di atas putih karena negosiasi di antara kedua pihak masih berjalan.
Menurut jurnalis Sky Italia, Gianluca Di Marzio, negosiasi kontrak dengan Balotelli tersebut akan dituntaskan pada hari Jumat ini. Ia pun dijadwalkan untuk langsung menjalani tes medis sebelum ia resmi diperkenalkan sebagai pemain Liverpool. [initial]
Kabar Terkait:
- Milan: Balotelli Telah Meninggalkan Milanello
- Milan Sudah Punya Daftar Pemain Untuk Gantikan Balotelli
- Pirlo: Balotelli Sudah Dewasa
- Eks Pelatih City Dukung Balotelli Gabung Liverpool
- Balotelli Isyaratkan Tinggalkan Milan, Menuju Liverpool?
- Liverpool Inginkan Balotelli, Eks Pemain Arsenal Ini Terkejut
- AC Milan Akui Ada Negoisasi Dengan Liverpool Untuk Balotelli
- 'Jaga Kelakuan, Balotelli Bisa Sehebat Zlatan'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Ingin Ikuti Jejak Ronaldinho
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2014, 23:45 -
Liga Italia 21 Agustus 2014, 21:57
-
Milan Sudah Punya Daftar Pemain Untuk Gantikan Balotelli
Liga Italia 21 Agustus 2014, 21:30 -
Milan: Balotelli Telah Meninggalkan Milanello
Liga Italia 21 Agustus 2014, 21:05 -
Eks Pelatih City Dukung Balotelli Gabung Liverpool
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 20:24
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23