Juaranya Manchester Yang Mana Maradona?
Editor Bolanet | 13 Mei 2012 11:32
Entah itu Manchester United atau Manchester City, yang pasti mahkota Liga Premier Inggris musim 2011-2012 ini akan menjadi milik kota Manchester.
Dan El Diego sempat diminta pendapatnya oleh wartawan Times India, Roberto Mancini akan bergabung dengan pelatih langka, yang bisa menjuarai Liga Italia Serie A dan juga Liga Premier Inggris,
Padahal beberapa waktu silam saya tak yakin hal itu akan terjadi secepat ini, tentu saja karena Manchester Biru sempat tertinggal 8 angka dari Setan Merah, jawabnya yang memilih kubu The Citizen.
Walau begitu, ketika ia memasukkan kembali temanku Carlos Tevez, ia membuat City kembali tersegarkan. Jelas perlu kerendahan hati dari keduanya untuk bisa memecahkan perbedaan mereka,
Selain itu saya melihat Yaya Toure telah menajdi pemimpin sejati bagi tim itu, dan pastinya ia akan sangat pantas mendapatkan gelar perdananya di kejuaraan tanah Inggris, tutup Maradona. (ti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Manchester City vs QPR, Kini Saatnya!
Liga Inggris 12 Mei 2012, 22:00 -
Evra: United Sudah Membunuh Diri Sendiri
Liga Inggris 12 Mei 2012, 20:00 -
Ferguson: Gagal, dan City Bakal Sulit Bangkit
Liga Inggris 12 Mei 2012, 18:00 -
Joe Hart Menangi Golden Glove Award
Liga Inggris 12 Mei 2012, 14:15 -
Mancini: City Tim Terbaik di Inggris
Liga Inggris 12 Mei 2012, 12:00
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23