Juara, Bintang Chelsea Pecahkan Rekor Inggris
Editor Bolanet | 29 Mei 2015 14:51
Berkat keberhasilannya bersama Chelsea musim ini, Cahill menjadi pesepakbola pertama yang berhasil memenangkan semua trofi penting dalam waktu empat tahun saja.
Bek berusia 29 tahun ini berhasil menjuarai Piala FA dan Liga Champions di tahun 2012 lalu. Setahun berselang, ia mampu menghantarkan Chelsea menjadi juara Liga Europa. Sempat puasa gelar selama semusim, Cahill kembali mengangkat trofi di musim ini.
Hal ini jelas sangat mengagumkan, mengingat Cahill sempat berjuang menghindari degradasi bersama Bolton di tahun 2011 silam. Kini bek timnas Inggris tersebut telah menjadi salah satu pesepakbola tersukses dalam sejarah Inggris. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Operasi Hidung Fabregas Berjalan Sukses
Liga Inggris 28 Mei 2015, 23:55 -
Young: MU Tak Tertinggal Jauh Dari Chelsea
Liga Inggris 28 Mei 2015, 21:57 -
Juninho Sarankan Lyon Gaet Falcao dan Remy
Liga Eropa Lain 28 Mei 2015, 16:58 -
Chelsea Siap Bajak Pemain Target MU & Arsenal Ini
Liga Inggris 28 Mei 2015, 16:24 -
Mourinho Isyaratkan Chelsea Tak Perlu Beli Siapapun
Liga Inggris 28 Mei 2015, 15:51
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39