Juan Mata Super Saat Jadi Gelandang Nomor 10
Editor Bolanet | 4 April 2016 15:05
Juan Mata memang merupakan pemain nomor 10 dan itu telah ia buktikan saat masih di Chelsea beberapa waktu lalu, di mana ia menjadi pemain terbaik The Blues dua kali berturut-turut.
Namun bersama Manchester United, Mata kerap dimainkan lebih melebar oleh pelatih Louis van Gaal. Seperti saat melawan Everton di mana ia bermain di kanan, sementara gelandang tengah diisi Jesse Lingard.
Dan berbicara kepada BBC Radio 5 Live, Nevin mengatakan bahwa Mata jauh bermain lebih baik di babak kedua saat ia bermain sebagai gelandang tengah, dan lebih banyak terlibat dalam permainan saat mengalahkan Everton 1-0 itu.
Juan Mata jauh lebih baik, lebih baik dan lebih baik dibandingkan babak pertama yang telah berlalu. Dia telah super sejak ia kembali bermain di tengah, tandasnya.
Pada laga itu sendiri, Juan Mata membuat dua peluang mencetak gol, dan sejauh ini ia telah menciptakan 43 peluang di Premier League.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Everton: Skor 1-0
Liga Inggris 3 April 2016, 23:55 -
Barkley Masuk Daftar Belanja MU
Liga Inggris 3 April 2016, 23:33 -
Van Gaal Kecam Jadwal Pramusim MU
Liga Inggris 3 April 2016, 18:22 -
Hodgson Garansi Rooney ke Euro 2016
Piala Eropa 3 April 2016, 16:31 -
MU Bisa Gagal Gaet Lukaku karena Kebencian Personal
Liga Inggris 3 April 2016, 15:28
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39