Juan Mata Sesali Kekalahan MU dari Southampton
Editor Bolanet | 25 Januari 2016 19:22
Pada laga tersebut, tandukan Charlie Austin di menit-menit akhir membuat pasukan Setan Merah harus menerima kenyataan kekalahan 0-1. Kekalahan tersebut membuat tim asuhan Louis van Gaal gagal melanjutkan lima kali pertandingan tanpa kekalahan.
Setelah beberapa kali pertandingan tanpa kekalahan, kami kalah 0-1 dengan Southampton di Old Trafford. Sangat menyakitkan, tulis Mata di blog Kicca.
Saat itu sebenarnya waktu yang tepat untuk mendapat tiga poin dan melaju dengan bagus pada di 2016 ini, tapi kami tak mampu melakukannya, lanjutnya.
Gelandang asal Spanyol tersebut mengakui bahwa para pemain MU juga merasakan frustrasi setelah kekalahan itu seperti halnya yang dirasakan oleh para fans.
Saya memahami frustrasi kalian, karena kami juga merasakan hal yang sama. Tapi kita harus tetap melaju, paparnya.
Pada pekan selanjutnya di Premier League, MU akan menghadapi Stoke City yang akan kembali berlangsung di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Segera Teken Kontrak Anyar, Youngster MU Digaji 200 Juta Per Pekan
Liga Inggris 24 Januari 2016, 23:32 -
MU Resmi Lepas Valdes ke Standard Liege
Liga Inggris 24 Januari 2016, 20:02 -
Lima Alasan Manchester United Pantas Kalah dari Southampton
Editorial 24 Januari 2016, 19:14 -
Smalling Kecam Gol Charlie Austin
Liga Inggris 24 Januari 2016, 18:01 -
Pemain Standard Liege Kritik Transfer Victor Valdes
Liga Eropa Lain 24 Januari 2016, 17:08
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39