Juan Mata Bisa Segera Tinggalkan MU
Rero Rivaldi | 18 April 2017 07:00
Bola.net - -
Manchester United disebut akan mempertimbangkan menjual Juan Mata jika mereka berhasil mendaratkan Anderson Talisca, usai Fanatik mengatakan bahwa kedua pemain itu bisa saling bertukar posisi - di mana pria Spanyol bakal dikirim ke Besiktas.
Mata menjalani musim yang relatif positif di bawah asuhan Jose Mourinho sebelum mengalami cedera belakangan ini. Ia diperkirakan bakal absen hingga akhir musim atau setidaknya menjelang berakhirnya Premier League.
Namun demikian, United diperkirakan akan menggelontorkan dana besar untuk membeli sejumlah nama anyar di musim panas mendatang. Talisca merupakan salah satu nama yang kabarnya diminati oleh manajemen Setan Merah.
Dan jika memang berhasil mendaratkan sang target, United diklaim takkan segan melepas Mata untuk mengurangi beban gaji yang harus mereka tanggung.
Mata bergabung dengan United dari Chelsea di 13/14 silam. Ia terus menunjukkan penampilan yang konsisten di Old Trafford. Sang pemain sendiri sebelumnya sempat mengindikasikan bahwa ia mungkin akan kembali ke Spanyol jika sudah memutuskan akan gantung sepatu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Siap Jegal MU dan Liverpool Dalam Perburuan Tielemans
Liga Inggris 17 April 2017, 20:48 -
Ibrahimovic Dukung Kante Jadi Pemain Terbaik Premier League
Liga Inggris 17 April 2017, 15:50 -
Ini Penyesalan Gary Cahill Usai Chelsea Dikalahkan MU
Liga Inggris 17 April 2017, 15:45 -
Lampard: Costa Lebih Bernilai dari Ibrahimovic
Liga Inggris 17 April 2017, 15:40 -
Mourinho Ogah Bandingkan Rashford dan Ibra
Liga Inggris 17 April 2017, 14:35
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39