Jovetic: Tak Cetak Gol, City Dalam Masalah
Editor Bolanet | 31 Oktober 2014 01:52
Untuk pertama kalinya sejak kekalahan atas Bayern Munich bulan lalu, City gagal mencetak gol saat ditekuk Newcastle (30/10). Akibatnya, Stevan Jovetic menjadi sangat waspada dengan kondisi timnya.
Kami harus bermain dengan determinasi lebih dan kami harus mencetak gol demi gol. Kami adalah tim yang mencetak lebih banyak gol dibanding tim lainnya dan saat kami tak mencetak gol kami mengalami masalah.
Hal itu terjadi di pertandingan lawan Newcastle. Saya harap di pertandingan berikut kami kembali mencetak gol. ujar pemain yang kerap disapa Jojo itu pada mirror.co.uk.
Hari Minggu (02/11) nanti City akan menghadapi Manchester United di Etihad Stadium. Tim dengan warna kebesaran biru langit itu memiliki rekor manis dalam Derby Manchester yang mana dalam tiga duel terakhir, City selalu keluar sebagai pemenang. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Pellegrini Akan Dipecat Bila City Terus Terpuruk'
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 23:41 -
Caballero Antusias Sambut Derby Manchester
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 23:10 -
Caballero Minta City Lupakan Kekalahan Dari Newcastle
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 22:47 -
Caballero: Hari Yang Buruk Buat City
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 22:21 -
Galeri Suporter: Manchester City vs Newcastle
Open Play 30 Oktober 2014, 21:31
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39