Jose Mourinho Berikan Indikasi ke PSG
Rero Rivaldi | 16 Oktober 2017 14:55
Bola.net - - Jose Mourinho dikabarkan merasa frustrasi di Manchester United dan bisa jadi akan meninggalkan klub.
Setan Merah bermain mengagumkan di bawah asuhan Mourinho musim ini dan duduk di peringkat dua Liga Primer, di belakang Manchester City, dengan rekor tak terkalahkan.
Namun demikian, Daily Record mengatakan bahwa pria Portugal tidak bahagia dengan direktur klub, Ed Woodward. Disebutkan bahwa Mourinho sudah tak percaya lagi dengan cara Woodward menangani transfer pemain dan siap menolak tawaran kontrak baru di klub.
Sejauh ini masih belum ada negosiasi untuk menambah durasi tiga tahun kontrak Mou di Old Trafford, dan bahkan eks bos Real Madrid dan Chelsea itu mengindikasikan ia bisa menangani PSG di masa mendatang.
Saya tidak yakin saya akan menyelesaikan karir saya di Manchester United, tutur Mourinho di Telefoot.
Anak saya yang tinggal di London pergi ke Paris untuk menonton PSG dan dia tidak pergi ke Manchester.
Mengapa Paris? Karena ada sesuatu yang spesial. Magis, kualitas, tim muda, dan itu fantastis.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Ini Tuding Bos PSG Sebagai Pengkhianat
Liga Eropa Lain 15 Oktober 2017, 00:20 -
Neymar Perintahkan PSG Rekrut Sergio Busquets
Liga Spanyol 13 Oktober 2017, 15:25 -
Emery Ingin Neymar Raih Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2017, 07:40 -
Presiden PSG Diselidiki Karena Korupsi di FIFA
Piala Dunia 13 Oktober 2017, 05:40 -
Mbappe Ternyata Hampir Gabung Leipzig
Liga Eropa Lain 13 Oktober 2017, 02:51
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39