Jones Siap Bertarung di MU
Editor Bolanet | 1 Agustus 2016 07:58
Jones masuk sebagai pemain pengganti ketika MU menang 5-2 di uji coba melawan Galatasaray dan bermain selama 23 menit.
Sebelumnya, sang pemain absen sejak awal Januari dan hampir selalu diganggu cedera sepanjang 2016.
Kemenangan atas Galatasaray merupakan sebuah langkah maju. Pertandingan pertama memang selalu sulit, kembali ke ritme permainan dan segala hal yang mengiringinya, tutur Jones menurut Manchester Evening News.
Ada banyak perubahan yang terjadi dalam sisi skuat. Namun saya senang bisa kembali bermain, mendapatkan kesempatan, dan terus meningkatkan kemampuan.
Kami terlihat semakin kuat. Kami semakin fit ketika semakin banyak pertandingan banyak yang dimainkan, dan kami masih ingin terus lebih baik di beberapa area yang kami latih.
Saya yakin kami akan bisa mencapai titik yang diharapkan di awal musim nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Tinggalkan Hotel Tim MU dan Menginap di Hotel City
Bolatainment 31 Juli 2016, 23:34 -
Eric Bailly: Saya Gabung MU Karena Mourinho
Liga Inggris 31 Juli 2016, 23:05 -
Karena Soda, Giggs Pernah Damprat Ronaldo
Liga Inggris 31 Juli 2016, 23:01 -
Pertahanan Masih Buruk, MU Bidik Bek Timnas Portugal
Liga Inggris 31 Juli 2016, 21:35 -
Ketika Ibrahimovic Kagum Lihat Aksi Rashford
Open Play 31 Juli 2016, 21:03
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39