Jones Senang Dipuji Mourinho
Rero Rivaldi | 21 November 2016 08:31
Bola.net - - Phil Jones mengaku senang mendapatkan pujian dari Jose Mourinho, usai dirinya menunjukkan penampilan impresif ketika Manchester United bermain imbang 1-1 melawan di Premier League pekan lalu.
Sang bek mencatat comeback di Old Trafford, usai sebelumnya sempat absen cukup lama karena mengalami cedera lutut. Dan ia menunjukkan penampilan yang cukup impresif, meski timnya akhirnya gagal meraih poin penuh di kandang sendiri.
Saya sebelumnya siap bermain, namun saya juga harus memikirkan kondisi saya sendiri. Saya harus jujur jika ada sesuatu yang terjadi, namun sekarang saya fit dan siap bermain, tutur Jones menurut MUTV.
Ya, saya senang. Pemain manapun pasti akan senang jika manajernya mengatakan hal yang baik. Dia sudah amat hebat untuk kami sejak ia datang ke sini. Dia menunjukkan kepercayaan pada para pemain, dan itu bagus.
Jones menambahkan: Semua orang amat ingin bermain, saya juga. Namun saya ingin bertarung untuk klub ini dan saya akan melakukannya hingga ada seseorang yang meminta saya berhenti. Cederanya Bailly dan Smalling bagus untuk saya. Namun saya hanya ingin fokus pada permainan saya sendiri, melakukan apa yang saya suka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Puji Semangat Pantang Menyerah Arsenal
Liga Inggris 20 November 2016, 23:53 -
Herrera: Saya Mencintai Waktu Saya di MU
Liga Inggris 20 November 2016, 23:28 -
Saat Lawan MU, Mesut Ozil Nampak Kelelahan
Liga Inggris 20 November 2016, 23:22 -
Rashford Dinilai Tampil Buruk Saat Lawan Arsenal
Liga Inggris 20 November 2016, 22:59 -
Redknapp Damprat Rooney Karena Teler Sembarangan
Liga Inggris 20 November 2016, 22:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39