Jones: Saya Fit, Semoga Saya Dimainkan Van Gaal
Editor Bolanet | 2 Oktober 2015 09:10
Jones memang tak mengawali musim ini dengan baik seiring cedera yang menerpa dirinya. Namun akhir-akhir ini namanya kembali masuk dalam tim The Red Devils.
Setelah tampil melawan Ipswich Town di laga Capital One Cup, Jones kembali bermain pada laga melawan Sunderland dan juga saat melawan Wolfsburg di Liga Champions.
Saya telah fit. Saya punya 20 atau 25 menit melawan Ipswich, 20 menit lawan Sunderland dan bermain hanya kurang 20 menit melawan Wolfsburg. Saya perlahan-lahan telah kembali dan mendapatkan kebugaran saya lagi, ujarnya.
Saya merasa dalam kondisi baik, semoga saya bisa tetap fit dan membantu tim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seaman: Arsenal Wajib Menang Lawan MU
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 23:20 -
Eks MU: Ancelotti Lebih Cocok Untuk Liverpool Ketimbang Klopp
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 22:58 -
Hadir di Old Traffold, Karrueche Tran si Kekasih Baru Memphis Depay
Open Play 1 Oktober 2015, 22:27 -
Ferdinand Anggap Blind Kurang Tangguh Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 21:58 -
Cole Puji Performa Smalling Kontra Wolfsburg
Liga Champions 1 Oktober 2015, 21:25
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39