Jones: Rooney Bukan Striker Terbaik Inggris
Editor Bolanet | 12 November 2015 08:42
Pemain Leicester, Jamie Vardy sudah membuat gol di sembilan laga Premier League secara beruntun, sementara Harry Kane telah membuat enam gol dari empat laga terakhirnya.
Dan ketika ditanya tentang Rooney, Jones mengatakan pada reporter: Kami punya banyak striker bagus. Anda tidak bisa hanya fokus pada satu nama pemain sebagai yang terbaik, namun ia memang layak ada di daftar terbaik.
Ada banyak spekulasi mengenai Rooney, namun ia adalah kapten Manchester United dan Inggris. Ia juga pencetak gol terbanyak timnas dan itu sudah cukup mengatakan banyak hal.
Ia keras kala berlatih. Wayne adalah Wayne. Ia seorang finisher, ia vokal, ia pencetak gol, ia seorang pemimpin, dan agresif. Anda butuh pemain seperti dia di dalam tim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yorke Yakin Klopp Bisa Buat Liverpool Bersaing Jadi Juara
Liga Inggris 11 November 2015, 23:49 -
Liga Inggris 11 November 2015, 23:34
-
Meski Semakin Tua, Pique Percaya Rooney Tetap Tajam
Liga Inggris 11 November 2015, 23:17 -
Pique Ungkap Alasan Tinggalkan MU dan Memilih Barca
Liga Inggris 11 November 2015, 22:00 -
MU Pertimbangkan Graziano Pelle Sebagai Ujung Tombak
Liga Inggris 11 November 2015, 19:47
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39