John Terry Kemungkinan Bisa Ikut Main Lawan MU
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 21:46
Kapten Chelsea tersebut beberapa waktu lalu mengalami cedera engkel yang membuatnya absen sejak pertengahan September. Ia sempat mencatat comeback kala timnya menang 3-0 atas Leicester.
Namun ia dikabarkan kembali mengalami masalah di engkelnya dan mungkin bakal absen di duel melawan Manchester United. Antonio Conte pun diyakini bakal terus mempertahankan formasi 3-4-3, di mana Cesar Azpilicueta, David Luiz, dan Gary Cahill akan diturunkan sebagai bek tengah.
Akan tetapi, Conte kini mengkonfirmasikan bahwa defender 35 tahun tersebut sudah pulih dan dalam kondisi cukup fit. Ia pun kemungkinan bisa dimainkan di laga lawan United di Stamford Brigde hari Minggu nanti.
John dalam kondisi yang baik. Ia sudah berlatih dengan tim. Ia sudah memecahkan masalah dengan pergelangan kakinya, terang Conte seperti dilansir Sportsmole.
Ia siap dimainkan di pertandingan itu, imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Sebut Chelsea di Jalan Yang Benar
- Mourinho Sudah Siap Mental Sambangi Stamford Bridge
- Moses: Mourinho Punya 'Pemain Sendiri' di Chelsea
- Lampard: Mourinho Akan Incar Kemenangan Lawan Chelsea
- Tak Mau Pikirkan Chelsea, Abraham Fokus di Bristol
- Lingard: United Pede Tantang Chelsea
- Abraham: Pemain Muda Chelsea Saling Terhubung dan Mendukung
- Milan Ogah Lepas Romagnoli untuk Fabregas
- Tammy Abraham Berharap Punya Masa Depan di Chelsea
- Redknapp: MU Akan Pede Hadapi Pertahanan Chelsea
- Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Manchester United
- Prediksi Chelsea vs Manchester United 23 Oktober 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deco Minta Chelsea Tetap Pertahankan John Terry
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 23:51 -
Video: Gol Berkelas Eks Chelsea dan Liverpool, Joe Cole
Bolatainment 20 Oktober 2016, 18:41 -
Loftus-Cheek: MU Beruntung Dilatih Mourinho
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 15:01 -
Chelsea Kembali Kejar Rodriguez Januari Nanti?
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 14:03 -
Top XI: Pemain Premier League Yang Tidak Terpakai
Editorial 20 Oktober 2016, 13:33
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39