John Terry Bangga Cetak Gol di Laga Bersejarah
Editor Bolanet | 2 Desember 2013 04:24
Terry mencetak gol kedua The Blues di laga tersebut, yang sekaligus membawa timnya berbalik unggul atas The Saints. Namun gol tersebut menjadi kian bermakna bagi sang pemain, karena dicetak pada laga ke-400-nya bagi klub.
Usai pertandingan, eks defender timnas berusia 32 tahun itu pun tak bisa menutupi kebahagiaannya. Tak lupa Terry pun mengutarakan rasa terima kasihnya kepada para suporter dan juga klub besutan Jose Mourinho.
Pencapaian ini sangat signifikan bagi saya. Ini adalah sebuah pencapaian besar yang patut dipertahankan, di sebuah klub papan atas seperti yang saya miliki, ujar Terry girang.
Saya sangat bangga dengan hal ini. Terima kasih banyak kepada para fans yang selalu mendukung saya, dan juga pihak klub. Semoga prestasi akan datang musim ini dan di masa depan.
Di laga tadi, Chelsea akhirnya berhasil menutup pertandingan dengan skor 3-1. Sempat tertinggal oleh gol kilat Jay Rodriguez, Gary Cahill berhasil menyamakan kedudukan, sebelum Terry dan Demba Ba memastikan tiga poin bagi tuan rumah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne Segera Putuskan Masa Depan
Liga Inggris 1 Desember 2013, 19:33 -
PSG Siap Jegal Arsenal-Liverpool Gaet Cabaye
Liga Eropa Lain 1 Desember 2013, 17:25 -
Ashley Cole Pertimbangkan Ikuti Jejak Henry
Liga Inggris 1 Desember 2013, 16:52 -
Wenger: Setiap Kemenangan Semakin Membuat Kuat
Liga Inggris 1 Desember 2013, 09:44 -
Mourinho: Lampard Bermain dengan Caranya Sendiri
Liga Inggris 1 Desember 2013, 06:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39