Joe Hart Sabet Terbaik Manchester City
Editor Bolanet | 3 April 2015 03:18
mcfc.com menyampaikan bahwa penghargaan itu adalah yang pertama diraih Hart pada musim ini. Sementara itu lebih dari 4000 fans turut ambil bagian dalam polling kali ini.
Penjaga gawang 27 tahun itu meraih jumlah suara lebih dari dua kali lipat dari yang diterima David Silva. Playmaker Spanyol tersebut meraih penghargaan yang sama pada edisi Januari dan Februari, sedangkan Jesus Navas berada di posisi ketiga.
Bulan lalu di Premier League, Hart dua kali mencatat clean sheet yang berujung kemenangan bagi timnya. Tetapi saat gawangnya dijebol dan , City pun menelan kekalahan.
Satu hal yang juga menyita perhatian bulan lalu adalah performa fantastis yang ia tampilkan di Camp Nou sampai-sampai Lionel Messi pun menyematkan pujian. [initial]
[polling]1181[/polling]
Update berita Premier League mu di sini
- Demi Gelar, Pellegrini Haruskan City Sempurna
- Sakho Percaya Liverpool Tak Keropos Tanpa Skrtel
- Kompany Inkonsisten, Pellegrini Tetap Tenang
- Pardew Yakin City Masih Bisa Salip Chelsea
- Rodgers: Sterling Tidak Akan Pergi di Musim Panas
- Pellegrini Tolak Bicara Rumor Raheem Sterling ke City
- Wenger: Harry Kane Tak Akan Geser Welbeck di Timnas Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hart Terkesan Dengan Performa Ross Barkley Lawan Italia
Piala Eropa 1 April 2015, 20:08 -
Joe Hart Jadikan Buffon Sebagai Inspirasi
Piala Eropa 1 April 2015, 16:23 -
Bobol Gawang Inggris, Pelle Puas Sekaligus Menyesal
Piala Eropa 1 April 2015, 05:10 -
Hart: Messi Buat Pemain City Bicara Seperti Anak Kecil
Liga Spanyol 27 Maret 2015, 14:45 -
Tepis Eksekusi Messi, Hart Mengaku Cuma Beruntung
Liga Inggris 27 Maret 2015, 10:43
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39