Joe Hart ke Torino, Sunderland Juga Ditolak Begovic
Editor Bolanet | 30 Agustus 2016 23:31
Dan, seperti yang ditulis oleh Northem Echo, upaya untuk mendapatkan jasa Begovic juga menemui kegagalan.
Sunderland memang sedang membutuhkan pemain baru yang berposisi sebagai penjaga gawang. Pasalnya, mereka baru saja dipastikan kehilangan Vito Mannone hingga tiga bulan ke depan karena cedera.
Hal ini membuat Moyes coba mencari opsi di bursa transfer. Joe Hart yang tidak dipakai oleh Man City dibidik. Namun, kiper berusia 29 tahun lebih memilih bergabung dengan Torino. Hart dilaporkan saat ini sudah berada di kota Turin, Italia.
Target kemudian dialihkan ke Begovic. Pemain ini hanya menjadi cadangan bagi Thibaut Courtois di di bawah mistar. Posisinya sedang genting karena The Blues baru saja mendatangkan kiper timnas Portugal, Eduardo.
Kendari begitu, nyatanya Begovic masih tetap memilih setia bersama Chelsea. Ia disebut tidak tertarik dengan tawaran klub berjuluk The Black Cats. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Permintaan Chelsea pada Brozovic Dikabulkan
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 23:35 -
Ini yang Harus Dibayar MU atau Chelsea Jika Ingin Fabinho
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 22:00 -
Chelsea Tolak Tawaran Schalke pada Zouma
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 21:45 -
Kunjungi Musem Milan, Pasalic Berfoto Dengan Boban
Liga Italia 29 Agustus 2016, 21:24 -
Antusiasnya Pasalic Saat Tahu Diincar AC Milan
Liga Italia 29 Agustus 2016, 20:55
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39