Joe Cole: Kualitas RvP Setara Messi dan Ronaldo
Editor Bolanet | 7 Januari 2013 12:30
- Pemain anyar West Ham, Joe Cole memberikan pujian kepada striker Manchester United, Robin van Persie atas performa impresifnya di Piala FA akhir pekan lalu, Minggu (06/01).
Kiprah The Flying Dutchman bersama Setan Merah terus mendapatkan pujian dari beberapa pengamat serta pelaku sepakbola dunia. RvP mampu menjadi pembeda di Old Trafford, dan sukses memberikan efek instan untuk kualitas permainan United.
Melihat hal itu, Joe Cole yang dibeli dari mengatakan kekagumannya melihat Van Persie. Menurutnya, karakter permainan striker asal itu jauh berbeda dengan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Namun, jika dinilai secara kualitas, Cole menilai RvP setara dengan dua kandidat terkuat peraih FIFA Ballon d'Or 2012 tersebut.
Jika membahas RvP, baiknya kita kesampingkan terlebih dahulu Messi dan Ronaldo. Mereka berdua pemain terbaik dunia. Namun, jika dilihat dari segi kualitas, Van Persie setara dengan kedua orang tersebut. ungkap Cole seperti dilansir The Sun.
Van Persie adalah pemain yang sulit dihentikan, dan ia bermain secara elegan. Dari segi teknik dan penyelesaian akhir, RvP luar biasa. Selain itu, akurasi kaki kiri dan kanan sama-sama berbahaya. lanjut pemain berusia 30 tahun tersebut.[initial]
Open Play - Video Dekorasi Venue FIFA Ballon d'Or 2012 (sun/rdt)
Kiprah The Flying Dutchman bersama Setan Merah terus mendapatkan pujian dari beberapa pengamat serta pelaku sepakbola dunia. RvP mampu menjadi pembeda di Old Trafford, dan sukses memberikan efek instan untuk kualitas permainan United.
Melihat hal itu, Joe Cole yang dibeli dari mengatakan kekagumannya melihat Van Persie. Menurutnya, karakter permainan striker asal itu jauh berbeda dengan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Namun, jika dinilai secara kualitas, Cole menilai RvP setara dengan dua kandidat terkuat peraih FIFA Ballon d'Or 2012 tersebut.
Jika membahas RvP, baiknya kita kesampingkan terlebih dahulu Messi dan Ronaldo. Mereka berdua pemain terbaik dunia. Namun, jika dilihat dari segi kualitas, Van Persie setara dengan kedua orang tersebut. ungkap Cole seperti dilansir The Sun.
Van Persie adalah pemain yang sulit dihentikan, dan ia bermain secara elegan. Dari segi teknik dan penyelesaian akhir, RvP luar biasa. Selain itu, akurasi kaki kiri dan kanan sama-sama berbahaya. lanjut pemain berusia 30 tahun tersebut.[initial]
Open Play - Video Dekorasi Venue FIFA Ballon d'Or 2012 (sun/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: United Akan Juara, Arsenal Tersingkir
Liga Champions 6 Januari 2013, 21:59 -
Highlights FA Cup: West Ham vs Manchester United
Open Play 6 Januari 2013, 15:55 -
Fergie: Sentuhan Van Persie Kelas Dunia
Liga Inggris 6 Januari 2013, 06:30 -
Fergie Optimis Ferdinand Perpanjang Kontrak
Liga Inggris 6 Januari 2013, 04:00 -
Review: Van Persie Simpan Peluang United di FA Cup
Liga Inggris 6 Januari 2013, 02:25
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39