Joao Mario Ogah Bicarakan MU Sebelum Final Euro 2016
Editor Bolanet | 8 Juli 2016 23:28
Saat ini, Mario masih tergabung dalam skuat Portugal. Tim ini melaju ke final setelah mengalahkan Wales di partai semi final dengan skor 2-0. Mereka akan bertemu dengan tuan rumah, Prancis, pada partai pamungkas nanti.
Mario sendiri bermain hampir setiap menit pertandingan yang dijalani Portugal. Lalu ketika ditanya soal masa depannya di level klub, ia mengatakan hanya ingin fokus mengantarkan Portugal meraih gelar juara Euro 2016 ini.
Hanya dua hari menjelang final. Fokus saya sepenuhnya adalah bermain di final ini, kata Mario seperti dilansir TalkSport.
Masa depan saya hanya dua hari di depan, final Piala Eropa, tandasnya.
(tsp/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hal-hal Ini Buat Martial Tak Betah di Inggris
Liga Inggris 7 Juli 2016, 17:00 -
Gabung MU, Mkhitaryan Harap Bantuan Januzaj
Liga Inggris 7 Juli 2016, 16:40 -
MU Diklaim Telah Sukses Ikat Pogba
Liga Inggris 7 Juli 2016, 16:00 -
Balague: Valdes Sudah Sepakat Gabung Middlesbrough
Liga Inggris 7 Juli 2016, 15:40 -
MU Punya 100 Juta Pounds untuk Pogba
Liga Inggris 7 Juli 2016, 14:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39