Jika Tinggalkan Dortmund, Pulisic Pilih MU
Richard Andreas | 9 Februari 2018 15:50
Bola.net - - Striker muda (19) berkebangsaan Amerika yang bersinar bersama Borussia Dortmund, Christian Pulisic, menjelaskan bahwa dirinya adalah penggemar Manchester United sejak kecil. Pulisic dewasa ini dikaitkan dengan klub-klub Premier League seperti dan tentunya Manchester United.
Selain masih muda dan potensial, Pulisic dinilai dapat memberikan dampak finansial yang signifikan bagi suatu klub yang dibelanya. Hal ini berkaitan dengan nilai komersil yang dihadirkannya di Negeri Paman Sam jika bintang muda tersebut membela klub Premier League.
Saat ini Pulisic masih terikat kontrak sampai 2020 dengan Borussia Dortmund. Namun, jika dia memutuskan untuk hengkang, United adalah salah satu pilihan pertamanya.
Ya, saya adalah salah satu fans berat MU dan tentu saja Premier League adalah liga yang luar biasa, ujar Pulisic dilansir dari Independent.
Kau takkan pernah tau apa yang dapat terjadi dalam sepak bola, jadi saat ini saya fokus terhadap Dortmund, lanjut dia.
Kendati demikian, Pulisic tidak dapat memungkiri bahwa dirinya sangat senang mendengar kabar bahwa klub sebesar Manchester United mempertimbangkan untuk merekrutnya. Sangat mengagumkan mendengar semua hal ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney: Dengan Ronaldo, Anda Bisa Menangkan Banyak Laga Besar
Liga Inggris 8 Februari 2018, 23:27 -
Dibandingkan Dengan Fowler, Firmino Tentu Bahagia
Liga Inggris 8 Februari 2018, 20:27 -
Jarang Tampil, United siap Perpanjang Kontrak Luka Shaw
Liga Inggris 8 Februari 2018, 19:33 -
Waduh, Ternyata Zidane Tolak Sanchez Gabung Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2018, 19:01 -
Didepak Madrid, Tiga Klub Inggris Rebutan Isco
Liga Inggris 8 Februari 2018, 18:38
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39