Jika Dortmund Heavy Metal, Maka Liverpool Adalah Genre Musik yang Baru
Editor Bolanet | 5 November 2015 11:43
Namun, ia bingung saat ditanya musik apa yang cocok untuk mendeskripsikan permainan Liverpool saat ini. Eks pelatih z tersebut kemudian mengatakan bahwa apa yang ditampilkan The Reds sejak awal ia datang ke Anfield adalah sebuah genre musik yang baru.
Masalah dalam hidup saya adalah banyak sekali yang saya katakan dan orang-orang sulit untuk melupakannya. Hanya saya yang bisa melupakannya. Kami sudah bekerja dan membuat sebuah genre musik yang baru mungkin. Tapi kami memang sedang berada di jalan yang benar, ujar Klopp dilansir laman resmi klub.
Klopp memang dikenal dengan sikapnya yang eksentrik dan begitu emosional saat memimpin para pemainnya dari pinggir lapangan. Terlepas dari itu semua, ia merupakan salah satu pelatih terbaik dunia saat ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Inginkan Kembaran Aguero Milik Atletico
Liga Inggris 4 November 2015, 22:25 -
Masih 16 Tahun, Youngster Liverpool Ini Cetak Gol Ala Ronaldo
Open Play 4 November 2015, 21:15 -
MU dan Liverpool Bersaing Mengejar Emre Mor
Liga Inggris 4 November 2015, 20:48 -
Kembali ke Liverpool, Gerrard Jalin Kontak dengan Jurgen Klopp
Liga Inggris 4 November 2015, 19:14 -
Ogah Balik ke Liverpool, Gerrard Pikirkan Pensiun
Liga Inggris 4 November 2015, 17:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39