Jesus Navas Pilih City Demi Gelar Juara
Editor Bolanet | 12 Juni 2013 19:02
- Pembelian terbaru Manchester City, Jesus Navas berbicara tentang motivasinya bergabung ke Etihad Stadium. Pemain 27 tahun ini tertantang untuk bergabung dengan tim yang memiliki potensi juara.
Adalah sebuah mimpi untuk bermain bersama Manchester City. Saya akan berjuang untuk memenangkan semua titel yang bisa diraih, ujar Navas kepada website ofisial klub.
Yang paling penting, City memiliki sejumlah pemain yang fantastis dan semuanya akan bertarung demi titel. Saya pikir tim kami cukup bagus untuk menjadi juara.
Winger yang telah mengoleksi 23 caps bersama Timnas Spanyol tersebut dibeli dari dengan nilai transfer sekitar 20 juta Euro. Navas merupakan pembelian kedua yang didatangkan oleh The Citizens setelah sebelumnya mereka berhasil mendapatkan Fernandinho dari Shakhtar Donetsk.
Saya senang bisa bergabung dengan klub sebesar ini. Tak sabar rasanya ingin merasakan sepakbola Inggris yang berlangsung dalam tempo cepat, tutup Navas. (mcfc/mri)
Adalah sebuah mimpi untuk bermain bersama Manchester City. Saya akan berjuang untuk memenangkan semua titel yang bisa diraih, ujar Navas kepada website ofisial klub.
Yang paling penting, City memiliki sejumlah pemain yang fantastis dan semuanya akan bertarung demi titel. Saya pikir tim kami cukup bagus untuk menjadi juara.
Winger yang telah mengoleksi 23 caps bersama Timnas Spanyol tersebut dibeli dari dengan nilai transfer sekitar 20 juta Euro. Navas merupakan pembelian kedua yang didatangkan oleh The Citizens setelah sebelumnya mereka berhasil mendapatkan Fernandinho dari Shakhtar Donetsk.
Saya senang bisa bergabung dengan klub sebesar ini. Tak sabar rasanya ingin merasakan sepakbola Inggris yang berlangsung dalam tempo cepat, tutup Navas. (mcfc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dzeko Picu Terjadinya Derby London di Bursa Transfer
Liga Inggris 11 Juni 2013, 17:45 -
City Dapatkan Superkid Swedia Penerus Ibrahimovic
Liga Inggris 11 Juni 2013, 16:43 -
Manchester City Sama Sekali Belum Tawar Shaarawy
Liga Italia 11 Juni 2013, 15:03 -
Zola Bicara Soal Manajer Baru Tiga Besar EPL
Liga Inggris 11 Juni 2013, 11:40 -
Galliani: Kami Telah Bertemu Agen Tevez
Liga Italia 11 Juni 2013, 01:01
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39