Jesse Lingard Jadi Tumbal Transfer Eduardo Camavinga ke Manchester United?
Serafin Unus Pasi | 25 Agustus 2021 17:40
Bola.net - Manchester United punya rencana baru untuk mendapatkan jasa Eduardo Camavinga di musim panas ini. Setan Merah berencan menumbalkan Jesse Lingard agar transfer ini bisa tercapai.
Sejak bursa transfer dibuka, Manchester United sudah beberapa kali dikaitkan dengan Camavinga. Gelandang muda asal Prancis itu dinilai punya bakat yang besar dan bakal jadi pemain yang top di MU.
Camavinga sendiri dikabarkan akan dilepas Rennes dalam beberapa hari ke depan. Manchester United dilaporkan tengah mencari cara untuk mendapatkan jasa sang gelandang.
Menurut laporan The Atheltic, Manchester United punya satu cara untuk mendapatkan Camavinga. Transfer itu bakal melibatkan sosok Jesse Lingard.
Simak situasi transfer Camavinga di bawah ini.
Tidak Sanggup Bayar
Menurut laporan tersebut, Manchester United saat ini berada di posisi yang sulit untuk mengamankan jasa Camavinga.
Rennes dilaporkan membanderol 35 juta Euro untuk sang gelandang. Sementara MU saat ini tengah kehabisan uang untuk membayar mahar itu.
Jadi MU tengah mencari cara untuk bisa membayar mahar tersebut.
Jual Lingard
Salah satu cara yang bakal ditempuh MU adalah menjual Jesse Lingard.
Mereka tahu bahwa West Ham sedang mengincar jasa sang playmaker. Dan mahar transfer Lingard berada di kisaran mahar Camavinga.
Jadi MU akan mencoba menjual Lingard ke West Ham demi mengamankan jasa Camavinga.
Pesaing
Manchester United punya pesaing yang berat untuk transfer Camavinga.
Mereka harus berhadapan dengan PSG yang juga tertarik mengamankan sang gelandang di musim panas ini.
(The Athletic)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabrizio Romano: Saul Niguez Bukan Prioritas Utama Manchester United
Liga Inggris 24 Agustus 2021, 22:15 -
Gara-gara Ini, Gary Neville Ogah Pasang Ekspektasi Berlebih ke Raphael Varane
Liga Inggris 24 Agustus 2021, 21:43 -
Klaim Eks Liverpool Ini Dijamin Bikin Panas Kuping Solskjaer
Liga Inggris 24 Agustus 2021, 21:29 -
Berubah Pikiran, Jesse Lingard Siap Cabut dari Manchester United?
Liga Inggris 24 Agustus 2021, 21:19 -
Declan Rice Upayakan Pindah ke Manchester United di Tahun 2022
Liga Inggris 24 Agustus 2021, 21:04
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39