Jesse Lingard Ingin Berjuang Tembus Tim Utama MU
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 08:50
Lingard sempat dipinjamkan ke Derby musim lalu dan penampilannya tidak mengecewakan. Kini sejumlah klub Championship ingin meminjam pemain yang bersangkutan di musim panas ini.
Namun pemain berusia 22 tahun itu ingin membuktikan diri selama tur pramusim agar bisa meyakinkan manajer Louis Van Gaal bahwa dirinya layak berada di Old Trafford.
Manajer tidak mengatakan apa-apa mengenai masa depan saya. Saya ingin bertahan beberapa bulan pertama dan melihat bagaimana rasanya, kata Lingard kepada Press Association Sport.
Tentu saja saya ingin bertahan untuk sisa musim ini, ini adalah klub saya. Saya ingin bertahan di sini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alcacer Minta Otamendi Tak Gabung Manchester United
Liga Inggris 23 Juli 2015, 23:41 -
Coutinho Pengaruhi Firmino Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 23 Juli 2015, 22:47 -
Depay: Kami Bisa Juara Karena Kami Manchester United
Liga Inggris 23 Juli 2015, 18:56 -
Arsenal Siap Menjadi Pesaing MU Rebutkan Lewandowski
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:49 -
Lagi-lagi Depay Beri Van Gaal Pujian Setinggi Langit
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:07
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39