Jesse Lingard Dikritik Fans Manchester United, Apa Lagi Masalahnya?
Yaumil Azis | 27 Februari 2020 13:45
Bola.net - Fans Manchester United nampaknya sudah tidak menyukai keberadaan Jesse Lingard di tim kesayangannya. Baru-baru ini, mereka kembali mengkritik pemain berumur 27 tahun tersebut melalui media sosial.
Lingard bisa disebut sebagai sosok senior di Manchester United pada saat ini. Seperti yang diketahui, Lingard sudah mengemban status sebagai penggawa tim inti the Red Devils selama lima tahun lamanya.
Namun belakangan dirinya seringkali dijadikan sasaran kritikan oleh publik. Terutama karena Lingard belum menyumbang kontribusi dalam bentuk gol atau assist selama ajang Premier League musim ini.
Sebagai informasi juga, Lingard sudah mencatatkan 20 kali penampilan di Premier League musim ini. Namun ia baru bermain sebanyak sembilan kali sebagai starter.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Tingkah Konyol Lingard
Pada akhir pekan kemarin, Manchester United menghadapi Wolverhampton dalam laga lanjutan Premier League. Laga itu berhasil dimenangkan oleh the Red Devils dengan skor telak 3-0.
Nama Lingard tidak tercantum dalam skuat tersebut. Seolah menjadi penegasan bahwa performanya sulit diterima oleh sang pelatih, Ole Gunnar Solskjaer. Namun suasana hati sang pemain nampaknya tidak berubah.
Sebuah potongan gambar yang tersebar di media sosial memperlihatkan aksi konyol Lingard dalam sesi latihan. Aksi itu juga yang membuatnya mendapatkan kritikan dari fans jagat maya Manchester United.
"Tuan dan Nyonya, inilah Jesse Lingard sedang berjuang untuk tempatnya di dalam skuat," tulis salah satu fans di media sosial Twitter, lengkap dengan potongan video aksi konyol Lingard.
Reaksi Lainnya
Tentu saja, itu bukan reaksi satu-satunya dari fans MU. Beberapa ada yang kesal, namun tidak sedikit juga yang terhibur dengan aksi Lingard.
"Lingard sangat memalukan, wow," tulis lainnya. Sementara fans Manchester United lainnya berkata "Coba lihat Jesse Lingard, apakah kami bsia menyebut itu juga sebagai latihan?" lengkap dengan emoji tertawa.
Fans lainnya menulistkan: "Lingard menertawakan tweet anda. Dia menjadi trending seperti biasanya. Lingard. Saya takkan mencetak gol selama tiga musim namun saya akan mengambil gaji yang besar itu."
(Metro News)
Baca Juga:
- Manchester United Bidik Gelandang Emil Forsberg, Siapa Dia?
- Kinerja Solskjaer di Manchester United Buruk? David Beckham: Bagus, Kok
- MU Bersedia Bayar Erling Haaland 3 Kali Lipat dari Klausulnya, Mengapa Pindah ke Dortmund?
- Bruno Fernandes, X-Factor dalam Permainan Manchester United
- Pengakuan, Solskjaer Sebut MU Bisa Rugi Finansial Jika Gagal Tembus Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Minamino Pindah ke Liverpool Justru Berkat Saran Eks Pemain Manchester United
Liga Inggris 26 Februari 2020, 21:46 -
Mau Dapatkan TImo Werner, MU dan Liverpool Harus Penuhi Satu Syarat Ini
Bundesliga 26 Februari 2020, 21:00 -
Inikah Pengganti Paul Pogba di Manchester United Musim Depan?
Liga Inggris 26 Februari 2020, 20:40 -
Juan Mata Bertekad Akhiri Puasa Gelar Manchester United
Liga Inggris 26 Februari 2020, 20:20 -
Tengah Onfire, MU Diklaim Tidak Akan Kesulitan Hadapi Club Brugge
Liga Eropa UEFA 26 Februari 2020, 20:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39