Jelavic Segera Bicarakan Masa Depannya di Everton
Editor Bolanet | 16 Juli 2013 11:43
Seperti dilansir Daily Mirror, pemain internasional itu ingin meminta kejelasan perihal tempatnya di skuad utama The Toffees seiring dengan kedatangan dua penyerang baru, Arouna Kone dan Gerard Deulofeu.
Eks pemain Glasgow Rangers itu diisukan akan mempertimbangkan untuk hengkang dari klub Merseyside tersebut andai ia tak mendapat jaminan bermain reguler.
Agen sang pemain berusia 27 tahun itu sendiri dikabarkan sudah bertanya kepada pihak klub tentang bandrol yang akan dipatok untuk kliennya jika sang pemain minta untuk dijual. [initial] (mrr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayu Roma Lepas De Rossi, Chelsea Berikan Wallace
Liga Inggris 15 Juli 2013, 21:21 -
West Brom Berkenan Menampung Dempsey
Liga Inggris 15 Juli 2013, 20:06 -
Coutinho Bidik Empat Besar Untuk Liverpool
Liga Inggris 15 Juli 2013, 19:50 -
Tottenham Berpaling, Bernard Ditoleh Arsenal
Liga Inggris 15 Juli 2013, 18:22 -
Moyes: Rooney Bertugas Jadi Pelapis Van Persie
Liga Inggris 15 Juli 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39